Janur kuning merupakan kebutuhan penting dalam berbagai acara, meskipun identik dengan kebutuhan dekorasi pernikahan. Janur adalah daun kelapa muda yang masih berwarna kuning, sering pula digunakan untuk berbagai ornamen dekorasi. Berikut ada beberapa contoh model rangkaian janur untuk berbagai keperluan :
Janur Untuk Umbul Umbul, atau disebut juga Penjor
Penjor janur adalah rangkaian janur, dibuat memanjang dengan rangka bambu biasanya ukuran tinggi 4 sampai 6 meter. Penjor janur sering kita jumpai di pinggir-pinggir jalan, atau di area tempat hajadan pernikahan. sering juga kita jumpai di event-event budaya difungsikan sebagai umbul-umbul janur kuning
Berikut adalah gambar penjor janur kuning
Penjor Janur |
Janur Penjor |
Penjor Janur Kuning |
Janur Penjor |
Janur Penjor Jogja |
Janur Penjor |
Janur Penjor Produksi Jogja Dekor kami buat sesuai permintaan, sering pesanan penjor janur kuning atau umbul-umbul janur kami produksi di lokasi pemasangan, hal ini untuk mempermudah sarana transportasi dan pengangkutannya. Harga penjor janur kami pathok berdasarkan jarak tempuh, dan untuk harga normal penjor janur di jogja dekor Rp 150 ribu.
Demi ketepatan lokasi pemasangan, biasanya pemesan mengirimi google maps atau pin lokasi pemasangan penjor janur. Penjor bisa dipassng di persimpangan jalan, pinggir jalan, depan gedung, ataupun sesuai lokasi yang sudah anda buat layoutnya. untuk pemasangan tim jogja dekor siap membantu kebutuhan anda baik pemasangan ataupun pembongkaran, untuk biasya bongkar atau pembersihan kami tambahkan biaya diluar harga jual penjor.
Bagi anda yang menginginkan jasa pembuatan dan pemasangan penjor janur atau umbul-umbul janur bisa menghubungi kontak jogja dekor dengan telp atau wa 087838432001 tau bisa hub kami. Semoga ulasan ini bermanfaat khususnya bagi anda yang sedang mencari referensi atau membutuhkan penjor janur kuning di Jogja Yogyakarta dan sekitarnya.
No comments:
Post a Comment